SDN 6 Kota Bima Ikut Memeriahkan Festival Pawai Rimpu

Kodo(28/4) - Team SDN 6 Kota Bima ikut memeriahkan festival Pawai rimpu yang di selenggarakan oleh pemkot Kota Bima dalam rangka HUT kota Bima ke 23 tahun, festival yang bertajuk "the jewel of Bima" Di selenggarakan selama 3 hari, di mulai pada hari kamis 23/4/2025  sampai sabtu 26/4/2025

Sebelum acara Pawai tersebut, Kepala sekolah Hj. Rosnari, S.Pd Menghimbau kepada semua satuannya untuk ikut serta memeriahkan kegiatan tersebut, dan tetap menunjukkan kekompakan dan kerja sama yang baik, dan terus mengenakan RIMPU  sesuai  budaya asli dou Mbojo dan mempertahankan  nilai estetika warisan budaya Mbojo